Jumat, 21 Januari 2011

Hakikat Manusia

Manusia Bukan Hanya Sebagai Makhluk Biologi Tetapi juga sebagai Makhluk Budaya, Ekonomi, Individu dan Sosial 

 

    Manusia adalah makhluk yang diciptakan oleh Alloh swt yang paling sempurna dibanding makhluk lainnya. pada hakikatnya manusia adalah makhluk biologi yang secara fisik membutuhkan makan, minum, tidur, seks dll. tidak hanya hakikat manusia sebagai makhluk biologi yang hanya membutuhkan makan, minu mdan tidur manusia diciptakan oleh Tuhan untuk bersosialisasi dengan makhluk yang lainnya. 

   Karena hakikat manusia tidak hanya diciptakan Tuhan sebagai makhluk biologi maka manusia akan secara alamiah akan menciptakan sesuatu yang berharga untuknya maupun manusia lainnya, untuk itu manusia juga disebut sebagai makhluk yang berbudaya.


   Dalam pemenuhan kebutuhannya manusia akan bersosialisasi dengan yang lainnya dalam melangsungkan kehidupannya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar